Tabita D

19 Februari 2022 06:50

Iklan

Iklan

Tabita D

19 Februari 2022 06:50

Pertanyaan

Arya menarik dua buah balok bermassa 20 kg dan 50 kg yang terhubung tali ke arah utara, jika koefisien gesekan kinetis antara balok-balok dengan permukaan lantai sebesar 0,3. besarnya percepatan kedua balok adalah 2 m/s^2, besarnya gaya Arya menarik benda adalah...N


10

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

L. Sri

24 Februari 2022 13:41

Jawaban terverifikasi

Hai Tabita, jawaban soal ini adalah 350 N Diketahui: m1= 20 kg m2= 50 kg a= 2 m/s^2 μ= 0,3 Ditanya: F=...? Jawab: Untuk menyelesaikan soal ini menggunakan hukum II Newton. Hukum II Newton menyatakan bahwa percepatan gerak suatu benda sebanding dengan resultan gaya dan berbanding terbalik dengan massanya. ΣF= m.a dimana: ΣF= resultan gaya (N) m= massa (kg) a= percepatan benda (m/s^2) Sehingga: ΣF= m.a F- fg1-fg2= (m1+m2).a F- μ.N1-μ.N2 = (m1+m2).a F- μ. m1.g - μ. m2.g = (m1+m2).a F- 0,3. 20.10 - 0,3.50.10 =(20+50).2 F-60-150 = 140 F= 140 + 60 +150 F= 350 N Jadi, gaya tersebut adalah 350 N

alt

Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

186

1.0

Jawaban terverifikasi