Letda L

27 Januari 2022 14:21

Iklan

Letda L

27 Januari 2022 14:21

Pertanyaan

arah garis gaya magnet bumi yaitu dari kutub selatan bumi berakhir di Kutub....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

48

:

31

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Puspasari

02 Juni 2022 03:55

Jawaban terverifikasi

Jawabannya yaitu kutub utara bumi. Yuk simak penjelasan berikut ini! Arah garis gaya magnet adalah keluar dari kutub utara magnet dan masuk ke kutub selatan magnet. Sesuai dengan hukum arah garis gaya magnet, maka garis magnet Bumi keluar dari kutub selatan Bumi masuk ke kutub utara Bumi. Garis-garis gaya magnet dapat menunjukkan kekuatan dari medan magnet. Arah garis gaya magnet bumi bentuknya menyerupai pola garis melengkung dan mengalir dari arah kutub utara magnet bumi menuju kutub selatan magnet bumi. Daerah yang memiliki medan magnet kuat digambarkan dengan garis-garis gaya yang rapat. Sedangkan daerah yang medan magnetiknya lemah digambarkan dengan garis-garis gaya yang renggang. Jika magnet batang dipotong menjadi 3 bagian, maka bagian yang tengah adalah sepotong magnet dengan kutub utara dan kutub selatan. karena saat dipotong, posisi dan susunan magnet elementer tidak akan berubah. Letak kutub-kutub bumi tidak berimpit secara tepat atau konkret dengan kutub-kutub bumi. Oleh karena itu, arah garis gaya magnetik bumi tidak berimpit dengan arah utara-selatan yang sebenarnya. Kutub utara magnet bumi berada pada kutub selatan geografis bumi dan kutub selatan magnet bumi berada pada kutub utara geografis bumi. Sehingga arah garis gaya magnet bumi yaitu dari kutub selatan bumi berakhir di kutub utara bumi. Jadi, arah garis gaya magnet bumi yaitu dari kutub selatan bumi berakhir di kutub utara bumi.


Iklan

Asahi H

27 Januari 2022 21:21

utara


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

10

5.0

Jawaban terverifikasi