Rangga J

12 Oktober 2021 15:40

Iklan

Rangga J

12 Oktober 2021 15:40

Pertanyaan

Apakah organisasi profesi atau keahlian merupakan saluran terjadinya mobilitas sosial jelaskan dan berikan contohnya?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

03

:

13

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Rahmi

14 Oktober 2021 13:07

Jawaban terverifikasi

Halo Rangga J, Pertanyaan kamu termasuk dalam Topik Mobilitas Sosial Kelas 8 SMP. Mobilitas sosial diartikan sebagai gerak perpindahan status atau kedudukan seseorang dari satu kelompok status ke kelompok status yang lain. Perpindahan tersebut dapat terjadi secara naik, turun, atau sejajar. Setiap individu dapat melakukan mobilitas sosial salah satunya melalui saluran mobilitas organisasi profesi atau keahlian. Organisasi profesi atau keahlian merupakan wadah yang menampung aspirasi para anggotanya yang memiliki profesi yang sama dan lebih kompak dan kuat memperjuangkan profesinya. Melalui organisasi profesi, seseorang Contoh: 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI). 2. Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI). 3. Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Jadi organiasi profesi atau keahlian termasuk dalam salurn mobilitas sosial. Semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pertandingan sepak bola antara dua kesebelasan menunjukkan bentuk hubungan sosial …. a. Kelompok dengan kelompok b. Individu dengan kelompok c. Individu dengan Individu d. Kelompok dengan individu

3

2.3

Jawaban terverifikasi