Khaila H

12 Oktober 2020 11:28

Iklan

Iklan

Khaila H

12 Oktober 2020 11:28

Pertanyaan

apakah kerateria dari makanan sehat


12

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Agita

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Jember

25 Maret 2022 00:30

Jawaban terverifikasi

Halo Khaila, kakak bantu jawab yaa :) Kriteria makanan sehat yaitu bergizi tinggi, higienis, mudah dicerna, cukup kalori, dan berasal dari berbagai jenis bahan makanan. Mari kita bahas lebih lanjut! Makanan merupakan zat yang dimakan oleh makhluk hidup untuk mendapatkan nutrisi yang dapat diolah menjadi energi. Makanan mengandung berbagai macam komponen, seperti karbohidrat, lemak, protein, vitamin, dan mineral. Tujuan mengonsumsi makanan yaitu memberikan dampak yang baik bagi tubuh sehingga sangat disarankan makanan yang dikonsumsi harus sehat. Menu makanan sehat dapat terdiri dari nasi, sayur, lauk, buah, dan susu sehingga disebut dengan 4 sehat 5 sempurna. Menu empat sehat lima sempurna telah memenuhi tuntunan kesehatan karena mengandung zat makanan yang dibutuhkan oleh tubuh, yaitu karbohidrat, lemak, protein, vitamin, mineral, dan air. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Phalosa Q

15 Oktober 2020 02:14

ada di tempat yg tertutup tidak dihinggapi lalat toko yg menjual bersih dan masih banyak lagi


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

mengapa gelas yang berisi air dingin dapat menimbulkan titik-titik air ditepian gelas? jelaskan

8

0.0

Jawaban terverifikasi