Lestari L

13 Juni 2022 06:52

Iklan

Lestari L

13 Juni 2022 06:52

Pertanyaan

apabila seorang siswa telah melanggar peraturan, siswa tersebut harus dihukum. hukuman yang diberikan sekolah setelah pelanggaran termasuk dalam jenis pengendalian sosial yang bertujuan untuk..

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

34

:

32

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rahman

13 Juni 2022 14:57

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah membuat siswa jera dan dapat menaati aturan yang berlaku. Yuk, simak penjelasan berikut: Pengendalian sosial merupakan suatu cara yang dilakukan oleh masyarakat guna menertibkan atau mengatur anggota yang melakukan perilaku menyimpang. Salah satu bentuk/jenis pengendalian sosial, yaitu pengendalian sosial represif. Pengendalian sosial represif merupakan pengendalian yang dilakukan setelah terjadi penyimpangan. Upaya yang dilakukan itu lewat cara pemberian hukuman, sanksi, nasehat atau penyuluhan. Dengan demikian, berdasarkan ilustrasi soal di atas menunjukkan pengendalian sosial represif, terlihat guru menghukum siswa yang berulang kali melanggar peraturan sekolah untuk membuat siswa jera dan dapat menaati aturan yang berlaku.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi