Pujianti B

22 November 2020 06:36

Iklan

Iklan

Pujianti B

22 November 2020 06:36

Pertanyaan

apa yang terjadi jika bumi tidak ada atmosfer


2

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Y. Utami

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

13 Januari 2022 14:20

Jawaban terverifikasi

Halo Pujianti, kakak bantu jawab ya. Atmosfer merupakan lapisan udara yang menyelubungi Bumi dengan ketebalan mencapai 1000 km. Atmosfer memiliki peran penting bagi kehidupan di Bumi, antara lain : 1. Melindungi Bumi dari pancaran radiasi sinar Matahari 2. Melindungi Bumi dari kejatuhan benda - benda dari luar angkasa 3. Mengandung gas - gas yang berguna bagi kehidupan manusia, tumbuhan, dan hewan. 4. Sebagai tempat terbentuknya unsur - unsur cuaca 5. Sebagai tempat penyalur gelombang telekomunikasi dan radio. Apabila Bumi tidak memiliki Atmosfer, maka beberapa kemungkinan yang terjadi adalah Bumi akan mengalami badai panas karena pancaran dari Sinar Matahari atau Bumi tidak memiliki pelindung dari berbagai ancaman benda luar angkasa, dan kemungkinan di Bumi tidak terdapat kehidupan. Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

Nindi.F N

23 November 2020 10:56

Bumi akan mudah terkena meteor


DeusVult D

23 November 2020 02:08

Mungkin tidak ada makhluk difup di bumi


Muh Z

25 November 2020 11:35

bumi akan madah kena meteor dan akan membuat bumi hacur


Muh Z

25 November 2020 11:36

maksut nya hancur

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Bubungan Lima merupakan rumah adat daerah mana?

3

5.0

Jawaban terverifikasi