Johanes M

09 Maret 2022 07:15

Iklan

Johanes M

09 Maret 2022 07:15

Pertanyaan

Apa yang menyebabkan terjadinya pemuaian pada benda?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

54

:

34

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Puspasari

09 Maret 2022 07:32

Jawaban terverifikasi

Halo Johanes M, kaka bantu jawab yaa:) Jawabannya yaitu disebabkan karena pengaruh suhu yang tinggi. Yuk simak penjelasan berikut ini! Pemuaian merupakan suatu gerakan atom penyusun benda akibat adanya pengaruh suhu yang tinggi. Makin tinggi temperatur suatu benda, maka semakin cepat pula getaran antar atomnya. Getaran ini menyebar ke seluruh arah. Dengan adanya getaran atom tersebut, maka bisa menyebabkan pemuaian pada benda. Suhu dapat mempengaruhi bentuk dan ukuran suatu benda. Bentuk benda tersebut berubah akibat peningkatan suhu menjadi bertambah panjang, lebar, luas, bahkan volume benda tersebut. Jenis-jenis pemuaian dibagi menjadi 3 yaitu pemuaian zat padat, pemuaian zat cair, dan pemuaian zat gas. Jadi, yang menyebabkan terjadinya pemuaian pada benda adalah pengaruh suhu yang tinggi. Semoga membantu:)


Johanes M

09 Maret 2022 08:30

Makasih kak🥰

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

10

5.0

Jawaban terverifikasi