Hasan M

07 September 2020 03:07

Iklan

Hasan M

07 September 2020 03:07

Pertanyaan

Apa yang kamu ketahui tentang perbedaan yang menguatkan?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

50

:

42

Klaim

7

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Eka

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

22 Januari 2022 15:30

Jawaban terverifikasi

Halo Hasan M, kakak bantu jawab ya! Perbedaan yang menguatkan adalah suatu perbedaan yang tidak menghalangi persatuan. Yuk simak penjelasannya berikut ini! Walaupun kita memiliki peredaan, bukan berarti kita tidak bisa bersatu. Kita justru bisa bersatu dan dapat melakukan banyak hal. Contoh, saling memperkenalkan dan bertukar budaya seperti makanan tradisional, tari-tarian, dan kebudayaan lainnya. Perbedaan yang menguatkan dapat terwujud melalui sikap toleransi dan saling menghargai, sehingga mewujudkan hidup damai berdampingan dan tulus saling menjaga dengan perbedaan yang ada. Terimakasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Laily A

24 September 2020 04:15

dalam konteks kebhinekaan perbedaan menjadi penguat antara satu sama lain artinya perbedaan yang ada tidaklah menjadi penghalang antar sesama melainkan dengan perbedaan itu malah menjadikan kebersamaan dan saling menguatkan


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apakah yang dimaksud dengan globalisasi??

2

5.0

Jawaban terverifikasi