Syafa S

09 Juni 2022 08:05

Iklan

Iklan

Syafa S

09 Juni 2022 08:05

Pertanyaan

apa yang dimaksud dengan peta


29

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Sondang

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

09 Juni 2022 08:11

Jawaban terverifikasi

Peta adalah suatu gambaran dari unsur-unsur alam dan atau buatan manusia, yang berada di atas maupun di bawah permukaan bumi yang digambarkan pada suatu bidang datar dengan skala tertentu. Mari kita bahas yuk! Peta adalah gambaran atau representasi unsur-unsur ketampakan abstrak yang dipilih dari permukaan bumi yang ada kaitannya dengan permukaan bumi atau benda-benda angkasa, yang pada umumnya digambarkan pada suatu bidang datar dan diperkecil atau diskalakan. Peta memiliki beberapa jenis, berdasarkan isinya terdiri atas: - Peta umum yang menggambarkan sebagian atau seluruh permukaan bumi, misal Peta Provinsi Jawa Timur. - Peta tematik, menggambarkan dan menjelaskantentang suatu aspek atau gejala khusus pada permukaan bumi. Contohnya peta kepadatan penduduk. Jadi, Peta adalah suatu gambaran dari unsur-unsur alam dan atau buatan manusia, yang berada di atas maupun di bawah permukaan bumi yang digambarkan pada suatu bidang datar dengan skala tertentu.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

44

5.0

Jawaban terverifikasi