Siti R

27 April 2022 09:25

Iklan

Siti R

27 April 2022 09:25

Pertanyaan

Apa yang dimaksud dengan istilah-istilah berikut? a. perdagangan bebas

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

28

:

28

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Siringoringo

Mahasiswa/Alumni Universitas Tanjungpura

06 Mei 2022 05:19

Jawaban terverifikasi

Halo Siti, kakak bantu jawab ya :) Jawaban: Kegiatan perekonomian yang dilakukan antarnegara tanpa adanya intervensi dari pemerintah dalam transaksi. Penjelasan: Pasar bebas atau perdagangan bebas merupakan kegiatan perekonomian yang dilakukan antarnegara tanpa adanya intervensi dari pemerintah dalam transaksi. Kegiatan perekonomian dalam perdagangan bebas disebut ekspor dan impor. Di dalam perdagangan bebas, memiliki sistem yang bergantung pada permintaan dan penawaran dalam pembentukan harga produk. Hal tersebut mengakibatkan persaingan pada perdagangan bebas menjadi semakin ketat karena banyaknya produk sejenis pada pasar bebas yang disebut sebagai kompetitor, sehingga mengharuskan produsen meningkatkan kualitas produk agar memiliki daya saing. Contoh bentuk perdagangan bebas yaitu APEC (Asia Pasific Economic Cooperation), CAFTA (China-ASEAN Free Trade Area), EU (European Union), MEA (Masyarakat Ekonomi Asia), dan NAFTA (North American Free Trade Area). Jadi, perdagangan bebas adalah kegiatan perekonomian yang dilakukan antarnegara tanpa adanya intervensi dari pemerintah dalam transaksi. Semoga membantu Siti, have a nice day!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

34

5.0

Jawaban terverifikasi