Josua C

05 September 2023 07:00

Iklan

Josua C

05 September 2023 07:00

Pertanyaan

apa yang dimaksud dengan arus listrik

apa yang dimaksud dengan arus listrik

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

13

:

30

:

55

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Vincent M

Community

05 September 2023 09:46

Jawaban terverifikasi

<p>Arus listrik adalah suatu <strong>aliran yang muncul dari adanya muatan elektron yang mengalir dari titik yang satu ke titik lainnya yang terdapat pada suatu rangkaian</strong>. Suatu atom yang mengalirkan aliran arus listrik terdiri dari elektron dan proton.</p><p><strong>Contohnya</strong> saja penggunaan <strong>listrik</strong> untuk menyalakan alat elektronik seperti mesin cuci, televisi, dan lampu.</p><p>Rumus Hukum Ohm adalah <strong>V = I x R</strong>. Dimana I adalah arus listrik yang mengalir di dalam sebuah penghantar dalam satuan ampere. Sementara V adalah tegangan listrik yang ada di kedua ujung penghantar dalam satuan volt.</p><p>Satuan kuat arus listrik<br><br>Kuat arus adalah besaran fisika yang memiliki satuan <strong>ampere (A)</strong> yang diambil dari nama seorang pendiri ilmi elektrodinamika bernama Andre Marie Ampere. Selain ampere (A), kuat arus listrik dapat dinyatakan dalam satuan coloumb (C) .</p>

Arus listrik adalah suatu aliran yang muncul dari adanya muatan elektron yang mengalir dari titik yang satu ke titik lainnya yang terdapat pada suatu rangkaian. Suatu atom yang mengalirkan aliran arus listrik terdiri dari elektron dan proton.

Contohnya saja penggunaan listrik untuk menyalakan alat elektronik seperti mesin cuci, televisi, dan lampu.

Rumus Hukum Ohm adalah V = I x R. Dimana I adalah arus listrik yang mengalir di dalam sebuah penghantar dalam satuan ampere. Sementara V adalah tegangan listrik yang ada di kedua ujung penghantar dalam satuan volt.

Satuan kuat arus listrik

Kuat arus adalah besaran fisika yang memiliki satuan ampere (A) yang diambil dari nama seorang pendiri ilmi elektrodinamika bernama Andre Marie Ampere. Selain ampere (A), kuat arus listrik dapat dinyatakan dalam satuan coloumb (C) .


Iklan

I G

Community

01 Oktober 2023 03:21

Jawaban terverifikasi

Arus listrik adalah laju aliran muatan listrik melewati suatu titik atau bagian. Arus listrik dikatakan ada ketika ada aliran bersih muatan listrik melalui suatu bagian. Muatan listrik dibawa oleh partikel bermuatan, sehingga arus listrik adalah aliran partikel muatan.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Iklan