Angryla R

06 Februari 2020 10:34

Iklan

Angryla R

06 Februari 2020 10:34

Pertanyaan

apa yang di maksud individu?berikan contohnya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

45

:

24

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Alriessyanne

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

30 Desember 2021 10:13

Jawaban terverifikasi

Halo Angryla, kakak coba bantu jawab ya :) Individu adalah makhluk hidup tunggal. Contoh individu yakni : seekor gajah. Individu merupakan tingkatan pertama dalam mempelajari ekologi. Terdapat 6 tingkatan yang perlu kita ketahui ketika mempelajari ekologi, yakni: 1. Individu 2. Populasi, yaitu sekelompok individu sejenis yang menempati daerah tertentu. 3. Komunitas, yaitu kumpulan dari populasi yang hidup bersama di daerah tertentu. 4. Ekosistem, yaitu interaksi komunitas (komponen biotik) dengan lingkungannya (komponen abiotik). 5. Bioma, yaitu berbagai ekosistem yang terdapat dalam wilayah yang luas serta memiliki iklim, kondisi, dan jenis tumbuhan yang khas. 6. Biosfer, yaitu interaksi antar bioma yang membentuk lapisan bumi yang ditempati makhluk hidup. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Athiyah A

06 Februari 2020 12:00

individu adalah organisme tunggal, contoh nya adalah seekor kelinci,seekor ikan. maaf kalo salah.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa yang dimaksud motabolosme?

3

0.0

Jawaban terverifikasi