Naeyla A

27 Maret 2020 23:57

Iklan

Iklan

Naeyla A

27 Maret 2020 23:57

Pertanyaan

apa yang di maksud dengan meringkas


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Naufalia,

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

15 Maret 2022 16:37

Jawaban terverifikasi

Hallo Naeyla. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Meringkas adalah menyingkat suatu bacaan dengan tetap mempertahankan keaslian, urutan penyajian, dan sudut pandang pengarang. Mari cermati pembahasan berikut ini! Ringkasan atau rangkuman adalah bentuk singkat suatu bacaan dengan tetap mempertahankan keaslian, urutan penyajian, dan sudut pandang pengarang. Ringkasan merupakan hasil dari proses kegiatan merangkum atau meringkas. Meringkas suatu teks berarti menyingkat suatu bacaan dengan tetap mempertahankan keaslian, urutan penyajian, dan sudut pandang pengarang. Langkah-langkah membuat ringkasan bacaan adalah sebagai berikut. 1. Membaca keseluruhan teks bacaan dengan cermat. Tujuan dari membaca teks ini untuk mengetahui maksud dari cerita yang disampaikan. 2. Membaca teks secara berulang. Hal ini bertujuan untuk mengetahui secara mendalam kesan utama atau maksud dari teks tersebut. 3. Mencatat gagasan utama setiap paragraf. Biasanya gagasan utama ini terletak di kalimat utama. Dengan membaca secara berulang-ulang, maka dengan sendirinya kalian akan memahami letak gagasan utama dari paragraf tersebut. 4. Mengembangkan dengan kalimat baru. Dari kumpulan gagasan utama, beberapa paragraf bisa dijadikan satu ringkasan paragraf dengan mengembangkan kalimat baru tersebut. Jadi, dapat disimpulkan bahwa meringkas adalah menyingkat suatu bacaan dengan tetap mempertahankan keaslian, urutan penyajian, dan sudut pandang pengarang. Semoga membantu ya:)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa arti dari cuaca?

8

5.0

Jawaban terverifikasi