Nurliana N

30 Januari 2020 20:31

Iklan

Iklan

Nurliana N

30 Januari 2020 20:31

Pertanyaan

apa yang di maksud dengan hewan karnivora dan apa yang jadi makanan nya dan di mana cara menandakan nya?


5

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Az

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

24 Desember 2021 15:32

Jawaban terverifikasi

Halo Nurliana, kakak bantu jawab ya. Karnivora termasuk ke dalam organisme heterotrof, yaitu organisme yang tidak dapat membuat makanannya sendiri dan bergantung kepada organisme lain sebagai bahan makanannya. Karnivora merupakan organisme yang sumber makanannya berupa daging, hewan ini memenuhi kebutuhan makanannya dengan cara memangsa organisme lain. Contoh hewan yang termasuk dalam kelompok karnivora yaitu macan, singa, ikan hiu. Sedangkan mangsa dari hewan karnivora pada umumnya ada kelompok hewan herbivora (pemakan tumbuhan) seperti sapi, kambing, kelinci. Beberapa ciri yang dimiliki oleh hewan karnivora yaitu: - Memiliki mata yang tajam pada siang dan malam hari. - Memiliki gigi yang kuat dan tajam sehingga mereka dapat merobek daging mangsanya. - Memiliki indera pendengaran yang sensitif. - Memiliki kemampuan untuk menyerang dan melumpuhkan mangsa dengan cepat. Semoga membantu!


Iklan

Iklan

Kevin M

05 Februari 2020 13:15

hewan karnivora adalah hewan pemakan daging,,yang jadi makanan adalah daging dan cara menandakan nya, hewan pemakan daging cenderung memiliki rahang yang kuat dan tajam. sekian terimakasih


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah fungsi sel penyengat yang terdapat pada ubur ubur?

4

0.0

Jawaban terverifikasi