Milinka S

08 Januari 2020 14:33

Iklan

Iklan

Milinka S

08 Januari 2020 14:33

Pertanyaan

Apa simbol pendidikan yang dibuat ki hajar dewantara?


17

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

11 Januari 2022 01:28

Jawaban terverifikasi

Halo Milinka. Kakak bantu jawab ya. Simbol pendidikan yang dibuat oleh Ki Hajar Dewantara adalah berupa semboyan pendidikan yakni diantaranya Tut Wuri Handayani. Berikut penjelasannya ya. Ki Hadjar Dewantara memiliki semboyan yang sangat terkenal yang termasuk menjadi simbol dalam pendidikan. Semboyan itu adalah “Ing Ngarso Sung Tulodho, Ing Madyo Mangun Karso, Tut wuri handayani”. Ing Ngarso Sung Tulodo artinya nmenjadi seorang pemimpin harus mampu memberikan suri tauladan. Ing Madyo Mbangun Karso, artinya seseorang ditengah kesibukannya harus juga mampu membangkitkan atau menggugah semangat. Tut Wuri Handayani, seseorang harus memberikan dorongan moral dan semangat kerja dari belakang. Semboyan Tut Wuri Handayani ini kini menjadi slogan dari Kementerian Pendidikan Nasional Indonesia. Semoga membantu😊


Iklan

Iklan

Nay C

08 Januari 2020 22:53

Tut Wuri Handayani


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

batas antara zaman persejarah dengan zaman sejarah adalah mulai adanya

2

0.0

Jawaban terverifikasi