M.Akbar T

16 Januari 2020 12:35

Iklan

M.Akbar T

16 Januari 2020 12:35

Pertanyaan

apa sebab terjadinya hernia?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

57

:

42

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Devi

24 Desember 2021 07:54

Jawaban terverifikasi

Halo Akbar, kakak coba bantu jawab ya :) Hernia bisa disebabkan oleh sering mengangkat beban berat, pertambahan usia, cedera perut dan sering mengejen ketika buang air besar ataupun buang air kecil. Pembahasannya seperti ini, Hernia terjadi ketika organ tubuh menonjol keluar melalui jaringan di sekitarnya yang melemah. Penyebabnya bisa bervariasi, antara lain: 1. Pertambahan usia atau penuaan. 2. Sering mengangkat beban berat 3. Cedera perut dan 4. Sering mengejek ketika buang air besar dan air kecil Semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

organ reproduksi internal pada wanita terbagi atas.......bagian, sebutkan fan berikan fungsi dari masing" organnya?????

3

5.0

Jawaban terverifikasi