C01 A

08 April 2022 10:15

Iklan

C01 A

08 April 2022 10:15

Pertanyaan

Apa saja faktor penyebab terjadinya perlawanan Sisingamangaraja?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

24

:

24

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Tri

09 April 2022 07:02

Jawaban terverifikasi

Halo C01, Kakak bantu jawab ya ! Penyebab terjadinya perlawanan Sisingamangaraja adalah kegiatan zending atau penyebaran agama Kristen Protestan yang dilakukan Belanda. Pembahasan : Perang Batak merupakan perlawanan Kerajaan Batak yang dipimpin Sisingamangaraja XII terhadap pemerintah kolonial Belanda di wilayah Tapanuli, Sumatra Utara dalam kurun 1878-1907. Faktor yang menjadi pemicu terjadinya perlawanan, yaitu kegiatan zending atau penyebaran agama Kristen Protestan yang dilakukan Belanda. Adanya zending memicu kekhawatiran dari Sisingamangaraja XII terhadap rusaknya tradisi dan kepercayaan asli masyarakat Batak. Jadi penyebabnya adalah adanya kegiatan zending. Semoga bermanfaat ya !


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

15

5.0

Jawaban terverifikasi