Ichi R

06 Oktober 2020 00:30

Iklan

Iklan

Ichi R

06 Oktober 2020 00:30

Pertanyaan

apa perbedaan benda padat dan cair


28

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Puspita

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

16 Februari 2022 13:06

Jawaban terverifikasi

Hallo Ichi, kakak bantu jawab yaa :) Benda padat adalah benda yang memiliki wujud padat. Contohnya seperti batu, kayu, besi, logam, peralatan makan, bola, karet dan lain sebagainya. Benda padat memiliki sifat-sifat sebagai berikut: 1. Memiliki massa benda. 2. Bentuk dan volumenya tetap. 3. Tidak terpengaruh oleh tempatnya meski berpindah-pindah. 4. Benda padat akan memuai jika dipanaskan. 5. Bentuk benda padat dapat berubah dari bentuk aslinya melalui suatu proses. Misalnya kayu yang merupakan benda padat berubah bentuk menjadi meja, kursi, setelah proses pembuatan oleh tukang kayu. Benda cair merupakan benda yang berbentuk cairan. Contoh benda cair antara lain air, bensin, kecap, minyak, alkohol, spirtus, susu, dan masih banyak lagi. Sifat-sifat yang dimiliki benda cair, yaitu: 1. Benda cair menempati ruang. 2. Benda cair memerlukan permukaan yang selalu mendatar sebagai wadahnya. 3. Benda cair memiliki massa/berat. 4. Benda cair menekan ke segala arah. 5. Mampu meresap melalui celah-celah kecil atau disebut dengan peristiwa kapilaritas. 6. Mengalir dari tempat yang tinggi ke tempat yang lebih rendah. Terima kasih sudah bertanya, semoga bermanfaat.


Iklan

Iklan

Adara M

06 Oktober 2020 13:51

benda padat ciri-ciri : - bentuk tetap dan tdk berubah2 - memiliki volume yg tetap - permukaan padat benda cair ciri-ciri : - bentuk berubah2 - memiliki volume yg tetap - menyerupai bentuk wadahnya - permukaan cair maaf kalau salah


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Sebutkan Pengertian Tata Surya!

2

5.0

Jawaban terverifikasi