Yogi D

25 Februari 2020 11:02

Iklan

Yogi D

25 Februari 2020 11:02

Pertanyaan

apa pengertian sudut pandang

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

19

:

08

:

27

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Salsabila

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

07 Januari 2022 03:59

Jawaban terverifikasi

Halo, Yogi D. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Sudut pandang adalah cara pengarang menempatkan dirinya dalam cerita. Yuk, simak pembahasan berikut ini. Sudut pandang merupakan cara pengarang menempatkan dirinya dalam cerita. Sudut pandang terdiri dari sebagai berikut. 1. Sudut pandang orang pertama pelaku utama. Dalam sudut pandang ini pengarang terlibat langsung dalam cerita. Sudut pandang ini umumnya menggunakan kata ganti seperti "aku" atau "saya" pada tokoh utama cerita, dan kata ganti "kami" sebagai bentuk jamak. 2. Sudut pandang orang pertama pelaku sampingan. Dalam sudut pandang ini pengarang masih terlibat langsung dalam cerita, namun posisi pengarang bukanlah sebagai tokoh utama. 3. Sudut pandang orang ketiga serba tahu. Pengarang sudah tidak terlibat dalam cerita. Sudut pandang ini umumnya menggunakan kata ganti seperti "ia", "dia", "mereka" atau "nama dari pelaku" dalam cerita yang dibuat oleh pengarang. 4. Sudut pandang orang ketiga pengamat. Pengarang juga sudah tidak terlibat dalam cerita. Dalam sudut pandang ini ditandai dengan penggunaan kata “dia” yang jumlahnya sangat terbatas, yaitu penggambaran hanya kepada satu tokoh saja. Dengan demikian, sudut pandang adalah cara pengarang menempatkan dirinya dalam cerita. Semoga membantu🙂


Iklan

Tirta P

25 Februari 2020 11:35

bentuk puisilama yang tiap baitnya terdiri atas empat baris dan bersajak abab disebut...


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Iklan