Niksen P

31 Maret 2020 08:50

Iklan

Iklan

Niksen P

31 Maret 2020 08:50

Pertanyaan

Apa pengertian observasi


15

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Fatimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

30 Januari 2022 15:54

Jawaban terverifikasi

Halo, Niksen P. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Observasi adalah pengamatan secara mendalam dan rinci untuk mendapat informasi yang dibutuhkan terkait suatu objek. Simak pembahasan berikut ini. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, observasi memiliki arti peninjauan secara cermat. Pengertian observasi secara umum adalah kegiatan pengamatan pada sebuah objek secara langsung dan detail untuk mendapatkan informasi yang benar terkait objek tersebut. Manfaat observasi antara lain : 1. Hasil observasi bisa dikonfirmasikan dengan hasil penelitian untuk data akurat. 2. Deskripsi pada observasi bisa menjelaskan dunia nyata. 3. Pembaca akan menafsirkan hasil penemuan dan interprestasinya. 4. Bisa menjelaskan suatu peristiwa yang bisa teruji kualitas dan spekulasi berdasarkan aturan dunia nyata yang valid. 5. Mampu mencatat indikasi yang tidak nyata berlangsung dan keadaan yang tidak bisa direplikasikan dengan eksperimen. 6. Mencatat suatu peristiwa secara runut atau kronologis. 7. Bisa dikombinasikan dengan sistem lain dalam menghasilkan laporan. Dengan demikian, observasi adalah pengamatan secara mendalam dan rinci untuk mendapat informasi yang dibutuhkan terkait suatu objek. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sebutkan contoh denotasi dan konotasi

4

0.0

Jawaban terverifikasi