Ning A

19 Maret 2020 01:01

Iklan

Ning A

19 Maret 2020 01:01

Pertanyaan

apa mata pencaharian sebagaian besar penduduk Indonesia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

14

:

31

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Ramadhani

Mahasiswa/Alumni Universitas Airlangga

17 Januari 2022 16:31

Jawaban terverifikasi

Halo Ning, kakak bantu jawab ya. Jawaban: Bidang pertanian, kehutanan, dan perikanan. Pembahasan: Berdasarkan data BPS (Badan Pusat Statistik), pada tahun 2021 28% masyarakat Indonesia bekerja pada lapangan usaha yang bergerak di bidang pertanian, kehutanan, dan perikanan. Hal ini terjadi karena Indonesia terkenal sebagai negara agraris dan maritim. Di bidang pertanian contohnya seperti menjadi petani. Contoh mata pencaharian di bidang kehutanan adalah pengelola hasil hutan, seperti tumbuhan untuk dijadikan bahan makanan. Di bidang perikanan contoh pekerjaannya sebagai nelayan. Jadi, sebagian besar mata pencaharian masyarakat di Indonesia bekerja pada bidang pertanian, kehutanan, dan perikanan. Semoga membantu dan terima kasih sudah bertanya. Kamu juga bisa menanyakan soal lainnya di roboguru!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi