Quinxia Q

19 Maret 2020 09:52

Iklan

Iklan

Quinxia Q

19 Maret 2020 09:52

Pertanyaan

apa manfaat gunung bagi manusia ?


1

5

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Nadia

Mahasiswa/Alumni Universitas Syiah Kuala

09 Januari 2022 11:24

Jawaban terverifikasi

Halo Quinxia, kakak bantu jawab yaa. Manfaat gunung bagi kehidupan yaitu sebagai sumber penyimpan air, menyuburkan tanah, objek wisata, material, dan usaha perkebunan. Berikut penjelasannya. Berikut manfaat gunung bagi kehidupan; 1. Sumber Mata Air Bagi kalian yang suka mendaki gunung, pasti kalian akan menemukan banyak mata air. Itulah salah satu manfaat gunung, yaitu sebagai tempat penyimpan air dan mengalirkannya ke hilir atau tempat yang lebih rendah. Ketika musim hujan, gunung juga bermanfaat untuk menyerap air, sehingga air dari langit tidak membanjiri permukiman di kaki gunung. 2. Sebagai objek wisata dan sumber pendapatan Gunung sebagai objek wisata menawarkan pemandangan alam yang indah bagi para pendaki. Hal itu juga bermanfaat untuk menghidupkan ekonomi masyarakat di sekitar gunung, mulai dari membuka warung makan, menyediakan alat sewa pendakian, hingga jasa porter. Adapun tema Hari Gunung Internasional tahun ini adalah Gunung Wisata Berkelanjutan. PBB mengangkat tema itu karena pariwisata merupakan salah satu sektor yang paling terdampak pandemik COVID-19. Dengan demikian, wisata pendakian diharapkan bisa menjadi momen untuk membangkitkan ekonomi. 3. Menyuburkan tanah dan sumber mineral Magma yang keluar dari perut bumi melalui erupsi mengandung beragam mineral, termasuk sulfur. Mineral itu bisa dimanfaatkan sebagai bahan baku obat, kosmetik, dan bahan dasar untuk kehidupan sehari-hari. Gunung umumnya menyimpan mineral emas dan tembaga yang bisa ditemukan saaat menambang. Tanaman dan pohon di sekitar gunung tumbuh subur karena nutrisi yang terkandung di dalamnya, termasuk nutrisi yang ikut terangkat bersama abu vulkanik ketika erupsi 4. Objek edukasi dan penelitian Gunung juga menjadi sarana edukasi dan objek penelitian. Ada banyak hal yang bisa diteliti dari gunung, mulai dari kekayaan alamnya, flora dan fauna yang hidup di sana, hingga bagaimana aktivitas gunung berapi. Aktivitas edukasi tidak lepas dari manfaat gunung sebagai tempat untuk menjaga hewan dan tumbuhan dari kepunahan. Sebab, sejumlah gunung di Indonesia sudah ditetapkan sebagai taman nasional, yang berarti kegiatan perburuan dan membawa tanaman gunung akan menjadi perbuatan ilegal. Jadi, Manfaat gunung bagi kehidupan yaitu sebagai sumber penyimpan air, menyuburkan tanah, objek wisata, material, dan usaha perkebunan. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Vanya S

19 Maret 2020 11:01

Pendakian, objek wisata, tempat penyimpan air, dll


Vanya S

19 Maret 2020 12:00

Jangan lupa klik tombol Atas πŸ”

Yohana N

19 Maret 2020 11:16

untuk tumbuhan bertumbuh,tempat wisata,


Yohana N

19 Maret 2020 11:17

πŸ˜€πŸ–•β˜οΈπŸ‘please klik tombol atas

AlfianaEka P

19 Maret 2020 11:09

tempat rekreasi,bersumber nya air


Veriska A

19 Maret 2020 14:03

sumber mata air


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

contoh sumber daya alam yang dapat dimanfaatkan secara langsung adalah

4

0.0

Jawaban terverifikasi

follow aku kalo udah 2k aku bakalan folbeck kalian semua yang udah follow aku .....terima kasih

5

0.0

Lihat jawaban (2)

Iklan

Iklan