Naura A

27 Juli 2024 12:13

Iklan

Naura A

27 Juli 2024 12:13

Pertanyaan

Apa Homonim dari dari kata "Genting"

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

18

:

11

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Nanda R

Community

27 Juli 2024 12:39

Jawaban terverifikasi

"Homonim" adalah kata yang memiliki bentuk yang sama tetapi makna yang berbeda, tergantung pada konteks penggunaannya. Dalam kasus kata "genting," berikut adalah beberapa homonim yang bisa diterapkan: 1. Genting (Benda) Makna: Material atau bahan atap yang terbuat dari tanah liat atau beton, sering digunakan untuk menutup atap rumah. Contoh Penggunaan: "Kami mengganti genting yang bocor di atap rumah." 2. Genting (Situasi) Makna: Situasi yang sangat mendesak atau kritis yang membutuhkan perhatian segera. Contoh Penggunaan: "Keadaan ekonomi negara saat ini sangat genting dan memerlukan tindakan segera."


Iklan

Shelma A

27 Juli 2024 15:25

Jawaban terverifikasi

Homonim adalah suatu kata yang memiliki relasi makna yang berbeda tetapi mempunyai kesamaan dalam hal fonologis atau ortografis (tulisan). Jika lafalnya sama disebut homofon, tetapi jika yang sama adalah ejaannya maka disebut homograf Kata 'genting' dapat memiliki dua arti, yakni 'genting' yang merupakan keadaan tegang dan berbahaya, serta 'genting' yang berarti tutup atap rumah yang terbuat dari tanah liat. Contoh penggunaan kata homonim 'genting' dalam kalimat adalah sebagai berikut.  - Dalam kondisi genting seperti ini, semua orang di gedung itu berusaha melindungi diri mereka sendiri.  - Genting rumah Nenek bocor, sehingga ia segera memanggil Ayah untuk memperbaikinya.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Hal utama yang harus di lakukan untuk menulis karangan fiksi ilmiah

11

3.7

Jawaban terverifikasi