Evamardiana E

07 Oktober 2021 08:09

Iklan

Evamardiana E

07 Oktober 2021 08:09

Pertanyaan

Apa fungsi sakelar?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

01

:

17

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Eka

24 Oktober 2021 09:04

Jawaban terverifikasi

Hai, Eva. Kakak coba bantu jawab ya Secara sederhana, saklar merupakan perangkat mekanik yang terdiri dari dua atau lebih terminal yang terhubung secara internal ke bilah atau kontak logam yang dapat dibuka dan ditutup oleh penggunanya. Fungsi saklar bisa dibilang cukup penting dalam setiap rangkaian atau perangkat elektronik.Saklar atau sakelar merupakan sebuah perangkat yang digunakan untuk memutus jaringan listrik, atau untuk menghubungkannya. Jadi, saklar pada dasarnya adalah alat penyambung atau pemutus aliran listrik. Fungsi saklar yang paling utama tentu saja untuk menyambungkan listrik dan terminal dengan perangkat elektronik dan sebaliknya. Maka, dapat disimpulkan bahwa fungsi sakelar adalah untuk menyambungkan listrik dan terminal dengan perangkat elektronik dan sebaliknya. Semoga membantu ya


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

39

5.0

Jawaban terverifikasi