Boy N

10 Februari 2020 10:34

Iklan

Iklan

Boy N

10 Februari 2020 10:34

Pertanyaan

apa Fingsi ekonomi makro? dan kasih contoh!!


9

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Dawuhe

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

23 Desember 2021 14:37

Jawaban terverifikasi

Hai Boy, kakak bantu jawab ya :) Jawaban: Fungsi ekonomi makro yaitu 1. Ekonomi makro berfungsi untuk menganalisis kondisi perekonomian secara agregat dalam suatu negara. Contohnya: menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi laju pertumbuhan ekonomi, inflasi, pengangguran, menganalisis penyebab timbulnya pengangguran, timbulnya inflasi dan cara-cara mengatasinya, faktor yang menyebabkan terjadinnya ketidak seimbangan di dalam neraca pembayaran dan lain-lain. 2. Ekonomi makro berfungsi sebagai acuan untuk menentukan solusi dan kebijakan perekonomian negara. Contohnya: menentukan kebijakan moneter, fiskal dan lain-lain. Semoga membantu ya, semangat!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

insentif itu apaan sih?

5

0.0

Jawaban terverifikasi