Ida P

20 Maret 2020 12:14

Iklan

Ida P

20 Maret 2020 12:14

Pertanyaan

apa ciri khusus ikan pemanah??

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

37

:

36

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Endang

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

25 Januari 2022 04:18

Jawaban terverifikasi

Hai Ida! Kakak bantu jawab ya Ciri Khusus ikan pemanah berdasarkan bentuk tubuhnya adalah: 1. Berwarna keperakan, 2. Bertubuh pipih, 3. Memiliki kepala bermoncong segitiga, 4. Memiliki totol khas berbentuk semi-segitiga sepanjang sisi tubuhnya, 5. Makanan utama ikan pemanah berupa serangga. Ikan pemanah mampu menyemburkan air secepat jet secara akurat dari jarak 2 meter. Hebatnya lagi, tembakan air ini mampu menjatuhkan serangga yang sedang bergelantung di ranting. Setelah mangsa jatuh, ikan pemanah ini akan menyantapnya. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

bagai mana cara mencangkok?

1

0.0

Jawaban terverifikasi