Debora L

29 Januari 2020 12:52

Iklan

Iklan

Debora L

29 Januari 2020 12:52

Pertanyaan

apa arti simbiosis


7

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Tri

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

01 Januari 2022 07:15

Jawaban terverifikasi

Halo Debora, Kaka bantu jawab ya :) Simbiosis adalah hubungan timbal balik antara dua makhluk hidup yang saling berdampingan. Simbiosis merupakan suatu pola interaksi yang erat antara dua organisme yang berlainan jenis, sedangkan simbion adalah sebutan untuk makhluk hidup yang melakukan simbiosis. Terdapat 3 jenis simbiosis : 1. Simbiosis mutualisme yaitu simbiosis yang saling menguntungkan. Contoh : Kerbau dan burung jalak. Kerbau memperoleh keuntungan dengan habisnya kutu – kutu yang menempel di tubuhnya, sedangkan burung jalak merasa untung karena mendapatkan makanan berupa kutu. 2. Simbiosis parasitisme yaitu di mana pihak yang satu mendapat keuntungan dan merugikan pihak lainnya. Contoh : Tali Putri dan inangnya. Tali putri yang langsung mengambil sari-sari makanan yg sudah di kelolah atau di fotosintesi sang inang. Jaid Tali Putri hidup dengan seratus persen parasit dengan mengambil sari makanan yg sudah jadi. Maka tumbuhan yang di tempeli Tali Putri akan lebih cepat mati. Karena sari-sari makanan yang sudah jadi langsung di serobot parasit itu tadi. 3. Simbiosis komensalisme yaitu di mana pihak yang satu mendapat keuntungan tapi pihak lainnya tidak dirugikan dan tidak diuntungkan. Contoh : Tanaman anggrek dan inangnya. Tanaman Anggrek mendapatkan keuntungan berupa rumah tinggal, sedangkan inangnya tidak mendapatkan keuntungan apapun dan tidak dirugikan. Semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

Azahra K

01 Februari 2020 11:51

bentuk hidup antara 2 individu yang berbeda jenis


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa yg di maksud dengan proses fotosintesis pada tumbuhan

5

5.0

Jawaban terverifikasi