Dhiya N

10 April 2020 09:39

Iklan

Dhiya N

10 April 2020 09:39

Pertanyaan

apa arti organ vital dan sebutkan organ²nya?!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

02

:

41

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Hartiningrum

08 Februari 2022 05:38

Jawaban terverifikasi

Halo Dhiya, Kakak bantu jawab ya :) Organ vital merupakan organ pada tubuh manusia yang berperan penting dalam menjaga kelangsungan hidup manusia seperti organ otak, jantung, paru-paru, hati dan ginjal. Mari kita bahas! Setiap makhluk hidup akan tersusun atas organ-organ tubuh. Dari banyak organ penyusun tubuh manusia terdapat beberapa organ vital. Organ vital merupakan organ pada tubuh manusia yang berperan penting dalam menjaga kelangsungan hidup manusia. Adapun beberapa organ yang termasuk organ vital yaitu otak, jantung, paru-paru, hati, dan ginjal. Berikut penjelasannya: 1. Otak berperan sebagai pusat kendali seluruh kerja organ-organ tubuh. 2. Jantung berperan dalam memompa darah untuk supali oksigen dan nutrisi. 3. Paru-paru berperan sebagai tempat pertukaran oksigen dan karbondioksida. 4. Hati berperan sebagai penetralisir racun dan berperan dalam pencernaan makanan. 5. Ginjal berperan sebagai tempat ekskresi untuk menyaring darah sehingga dihasilkan urine. Semoga membantu ya :) Semoga membantu ya :)


Iklan

Tanhea K

11 April 2020 17:41

organ tubuh yang penting,,yaitu seperti;otak,,paru",,jantung.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan pengertian gerak pasif

2

0.0

Jawaban terverifikasi