Chelsea L

03 Februari 2022 09:06

Iklan

Chelsea L

03 Februari 2022 09:06

Pertanyaan

apa arti kata disamping ini : a wajib : b kolonial

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

46

:

20

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

C. Aurora

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

04 Februari 2022 14:50

Jawaban terverifikasi

Halo, Chelsea L. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru, ya. Kakak bantu jawab, ya. Arti kata "wajib" adalah 'harus dilakukan, tidak boleh tidak dilaksanakan, sudah semestinya, atau harus', sementara itu kata "kolonial" bermakna 'berhubungan dengan sifat jajahan'. Berikut ini pembahasan untuk menjawab soal tersebut. Makna kata dalam bahasa Indonesia merupakan hubungan antara ujaran dengan arti dari sebuah kata. Makna kata juga dapat diartikan sebagai maksud yang terkandung dari sebuah kata baik itu dalam berntuk kalimat maupun paragraf. Makna suatu kata dapat diketahui melalui Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Menurut KBBI, berikut ini adalah arti kata "wajib". 1. 'Harus dilakukan; tidak boleh tidak dilaksanakan (ditinggalkan)', misalnya "Seorang muslim wajib salat lima kali dalam sehari semalam." 2. 'Sudah semestinya; harus', misalnya "Kalau kita ingin berhasil dalam usaha, kita wajib berikhtiar." Sementara itu, berikut ini adalah makna kata "kolonial" menurut KBBI. 1. 'Berhubungan dengan sifat jajahan', misalnya "Pemerintah kolonial mendirikan benteng dan menguasai jalur pelayaran di kepulauan itu." Dengan demikian, arti kata "wajib" adalah 'harus dilakukan, tidak boleh tidak dilaksanakan, sudah semestinya, atau harus', sementara itu kata "kolonial" bermakna 'berhubungan dengan sifat jajahan'. Semoga dapat membantu, ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dalam teks eksplanasi, pernyataan umum, isi, dan penutup harus berkaitan dan saling ... . a. memahami b. mendorong c. menggambarkan d. menjelaskan

11

5.0

Jawaban terverifikasi