Rani H

02 Juni 2022 04:25

Iklan

Rani H

02 Juni 2022 04:25

Pertanyaan

Apa akibat buruk jika daratan di pantai semakin berkurang?

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

16

:

13

Klaim

21

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Yuliani

02 Juni 2022 06:44

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah masyarakat ditepian pantai kehilangan tempat tinggal. Abrasi adalah pengikisan tepian pantai karena gelombang air laut. Jika luas daratan semakin berkurang karena abrasi pantai akibatnya adalah: 1. Masyarakat yang hidup di tepi pantai akan kehilangan tempat tinggalnya, rumahnya akan terbawa ombak pantai, dan harus berpindah tempat tinggal. 2. Abrasi pantai yang parah akan meningkatkan kemungkinan terjadinya banjir rob yang merusak pemukiman warga sekitar. Jadi jawaban yang benar adalah masyarakat ditepian pantai kehilangan tempat tinggal.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi