Varamus K

01 Juli 2022 15:52

Iklan

Varamus K

01 Juli 2022 15:52

Pertanyaan

anna menemukan cacing, siput, luwing di halaman rumahnya. peran hewan tersebut di dalam ekosistem adalah.โ€ฆ

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

21

:

02

Klaim

9

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Q. Aina

Mahasiswa/Alumni IAIN Kudus

02 Juli 2022 00:47

Jawaban terverifikasi

๐‰๐š๐ฐ๐š๐›๐š๐ง ๐ฒ๐š๐ง๐  ๐›๐ž๐ง๐š๐ซ ๐š๐๐š๐ฅ๐š๐ก detritivor. ๐˜๐ฎ๐ค ๐ฌ๐ข๐ฆ๐š๐ค ๐ฉ๐ž๐ฆ๐›๐š๐ก๐š๐ฌ๐š๐ง ๐›๐ž๐ซ๐ข๐ค๐ฎ๐ญ. Detritivor yaitu organisme heterotrof yang mendaptkan energi dengan cara memakan sisa-sisa dari makhluk hidup. Detritus adalah hancuran dari organisme yang mati dan sisa organisme seperti: kotoran hewan, daun, ranting yang gugur yang diuraikan oleh pengurai (dekomposer). Contoh detritivor, misalnya cacing, rayap, siput, keluwing dan sebagainya. ๐‰๐š๐๐ข, ๐ฃ๐š๐ฐ๐š๐›๐š๐ง ๐ฒ๐š๐ง๐  ๐›๐ž๐ง๐š๐ซ ๐š๐๐š๐ฅ๐š๐ก detritivor.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi