Christian E

04 November 2021 08:37

Iklan

Christian E

04 November 2021 08:37

Pertanyaan

Aksi teatrikal para mahasiswa di depan gedung MPR/DPR sebagai bentuk kritikan pada para pejabat dalam kerumunan disebut .... a. Immoral crowds b. Acting mobs c. Spectator causal crowds d. Formal audience e. Panic causal crowds

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

36

:

01

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. Satrio

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

16 November 2021 09:45

Jawaban terverifikasi

Halo Christian E, kakak bantu jawab ya. Jawabannya adalah D. Formal audience Yuk, simak penjelasan berikut! Salah satu jenis klasifikasi kelompok sosial adalah kelompok semu dimana salah satu bentuknya yaitu kerumunan. Kerumunan atau social aggregate adalah sekumpulan orang yang berada di suatu tempat, akan tetapi di antara mereka tidak berhubungan secara tetap. Pengelompokan manusia seperti itu disebut juga kolektivitas, yaitu kumpulan manusia pada suatu tempat dan suatu waktu yang sifatnya sementara. Kerumunan, dapat diklasifikasikan ke dalam tujuh bentuk diantaranya adalah formal audience, planned expressive group, inconvenient causal crowds, panic causal crowds, spectator causal crowds, acting lawless crowds, dan immoral lawless crowds. Ilustrasi kasus yang terdapat dalam soal termasuk kedalam salah satu bentuk kerumunan yaitu formal audience. Sebab, formal audience adalah bentuk kerumunan yang mempunyai pusat perhatian dan persamaan tujuan. Definisi ini, sama halnya dengan kerumunan pada aksi teatrikal para mahasiswa di depan gedung MPR/DPR yang dimana mereka mempunyai tujuan bersama yaitu melakukan kritikan terhadap para pejabat negara. Terimakasih sudah bertanya dan gunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi