Dwi K

07 Oktober 2021 02:12

Iklan

Dwi K

07 Oktober 2021 02:12

Pertanyaan

Air dan udara termasuk sumber daya alam yang ...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

58

:

19

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Puspasari

28 Maret 2022 09:28

Jawaban terverifikasi

Halo Dwi, kaka bantu jawab yaa:) Jawabannya yaitu dapat diperbaharui. Yuk simak penjelasan berikut ini! Sumber daya alam merupakan segala sesuatu yang asalnya dari alam dan dapat dimanfaatkan untuk kepentingan manusia. Sumber daya alam dapat berupa makhluk hidup maupun benda mati. Salah satu jenis sumber daya alam yaitu sumber daya alam yang dapat diperbaharui. Sumber daya alam yang dapat diperbarui adalah sumber daya alam yang dapat di produksi dan akan terus ada selama penggunaannya tidak dieksploitasi berlebihan. Contohnya seperti air, tanah, udara, hewan, dan tumbuhan. Cara melestarikan sumber daya alam yaitu melakukan penanaman kembali terhadap hutan-hutan yang gundul, menjaga kebersihan lingkungan yang ada disekitar, dan membatasi semua orang yang ingin mengambil sumber daya alam secara berlebihan. Jadi, air dan udara termasuk sumber daya alam yang dapat diperbaharui. Semoga membantu:)


Iklan

Dimas D

07 Oktober 2021 08:14

dapat diperbarui


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

15

5.0

Jawaban terverifikasi