Alan A

25 April 2022 14:39

Iklan

Alan A

25 April 2022 14:39

Pertanyaan

ahli biologi dan evolusi berkebangsawan Jerman yang memperkenalkan istilah ekologi adalah a.ernest haeckel b.chares Darwin c.charles Elton d.thomas Robert maltus

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

13

:

27

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Nabilla

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

26 April 2022 09:23

Jawaban terverifikasi

Hallo Alan, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang benar adalah A. Ernest Haeckel. Untuk mengetahui alasannya, mari simak penjelasan berikut ini. Ernest Haeckel dikenal sebagai ahli biologi Jerman. Sosoknya dikenal sebagai pencetus dan pemberi nama bagi ribuan spesies baru, membuat peta pohon geologi, dan juga pencetus istilah biologi baru seperti ekologi, filum, kingdom Protista, dan filogeni. Sementara itu Ekologi adalah cabang ilmu dalam Biologi yang mempelajari interaksi antara atau hubungan timbal balik antara makhluk hidup dan (kondisi) alam sekitarnya (lingkungannya). Sementara itu, Charles Darwin adalah seorang ahli geologi Inggris yang dikenal sebagai pencetus teori seleksi alam dan teori evolusi manusia. Lebih lanjut Charles Elton, merupakan ahli biologi yang berasal dari Inggris, sosoknya dikenal sebagai ilmuwan yang mengembangkan gagasan piramida ekologi atau yang biasa disebut dengan Piramida Eltonian. Ilmuwan selanjutnya adalah Thomas Robert Maltus. Thomas Robert Maltus atau yang biasa disapa dengan Thomas Maltus adalah seorang demografi Inggris dan ekonom politik, yang memiliki pandangan pesimistik namun sangat berpengaruh tentang pertambahan penduduk. Maka berdasarkan penjelasan yang telah dijabarkan di atas, jawaban yang paling tepat adalah poin A. Terima kasih telah bertanya di Roboguru, semoga jawabannya membantu^^


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi