Lestari R

13 Juni 2022 02:05

Iklan

Lestari R

13 Juni 2022 02:05

Pertanyaan

agen sosialisasi yang berupa lembaga formal adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

44

:

06

Klaim

3

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rafid

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

13 Juni 2022 04:54

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah lembaga pendidikan seperti sekolah. Berikut penjelasannya! Sosialisasi adalah usaha memasukkan nilai-nilai kebudayaan terhadap individu sehingga individu tersebut menjadi bagian masyarakat. Peter L. Berger juga mengemukakan bahwa sosialisasi adalah proses menghayati dan memahami yang dilakukan individu terhadap norma-norma dalam lingkungan masyarakat tempat tinggalnya yang membantu dalam proses pembentukan kepribadiannya. Agen sosialisasi merupakan pihak-pihak yang berwenang dalam melakukan sosialisasi. Adapun agen sosialisasi yang berupa lembaga formal adalah sekolah (lembaga pendidikan). Sebab, sekolah memiliki tata tertib atau pedoman dan bersifat resmi.


Iklan

Ellisa H

19 Maret 2024 01:36

proses mempelajari nilai dan norma dalam masyarakat


Ellisa H

19 Maret 2024 01:36

proses mempelajari nilai dan norma dalam masyarakat


Ellisa H

19 Maret 2024 01:37

proses mempelajari nilai dan norma dalam masyarakat adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi