Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia
04 Juni 2022 15:44
Jawabannya adalah 71/12
Pengurangan pecahan memiliki syarat penyebut yang sama. Jika penyebut tidak sama, maka disamakan ke KPK penyebut. Setelah mendapat KPK penyebut, tentukan pecahan senilai masing-masing pecahan lalu operasikan pembilang.
Pada soal tersebut, dapat kita buat bentuk soal menjadi 6/1 - 1/12. Karena penyebutnya berbeda, kita samakan ke KPK 1 dan 12 yaitu 12.
(6x12)/(1x12) - 1/12=
72/12 - 1/12 =
71/12
Jadi, jawabannya adalah 71/12