Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung
08 Februari 2022 04:36
Halo Vely, kakak bantu jawab ya.
Jawaban : A
Ingat kembali :
Cara membandingkan pecahan yang penyebutnya berbeda yaitu
1) Samakan penyebutnya
2) Bandingkan pembilang
Diketahui pecahan 52/6 dan 62/2.
62/2 = (62×3)/(2×3)
= 186/6
Karena 52<186, maka 52/6 < 186/6 = 62/2
Jadi, tanda yang tepat untuk perbandingan pecahan tersebut adalah "<".
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.