Kania P

08 November 2021 00:32

Iklan

Kania P

08 November 2021 00:32

Pertanyaan

24 m³/detik = ... liter/detik

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

03

:

38

Klaim

1

5

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rohma

Mahasiswa/Alumni UIN Sayyid Ali Rahmatullah

08 November 2021 16:09

Jawaban terverifikasi

Halo Kania P, Terimakasih sudah bertanya di roboguru. Kaka bantu jawab ya... Ingat konversi satuan volume ! Ingat ! Konversi satuan volume : Km³> hm³ > dam³ > m³ > dm³ > cm³ > mm³ Tiap geser ke kanan 1 kali dikali 1.000 Tiap geser ke kiri 1 kali dibagi 1.000 Satuan liter : Kl > hl > dal > l > dl > cl > ml Gunakan kalimat berikut untuk mengahafalkan satuan volume yang senilai : m³ = kl ---> Membeli KeLapa dm³ = l ---> DiMasak Langsung cm³ = ml = cc ---> Cama MeLi dan CiCi Pada satuan volume m³ ke liter turun tangga atau geser ke kanan sebanyak 3 kali, harus dikalikan 1.000. Sehingga didapatkan : 24 m³/detik = ... liter/detik 24 m³/detik = 24 x 1.000 = 24.000 l/detik Jadi, hasil dari 24 m³/detik adalah 24.000 liter/detik Semoga dapat dipahami.


Iklan

Ardhitya A

08 November 2021 06:49

240 liter/detik semoga membantu


Shyfa L

26 November 2021 03:34

56.000.000


Agam A

02 November 2024 11:44

36dm³/jam=mm³/detik


Agam A

02 November 2024 11:45

36dm³/jam= mm³/detik


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

7/8 - 3/4 = ke bentuk pecahan campuran

65

5.0

Jawaban terverifikasi