Viola A

05 Agustus 2020 16:39

Iklan

Iklan

Viola A

05 Agustus 2020 16:39

Pertanyaan

20m/s² =.... km/jam² hasil nya berapa kira²


747

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Rizky

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

21 Januari 2022 15:58

Jawaban terverifikasi

Hi Viola, jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah 259200 km/jam². dari meter ke meter naik 3 tangga jadi dibagi 1000 sehingga, 1 m = 0,001 km. dari sekon ke menit dikali 60 dan dari menit ke jam dikali 60 sehingga, 1 s = 1/3600 jam. 20 m/s² = 20 x (0,001 / (1/3600)²) km/jam² = 259200 km/jam² Jadi 20 m/s² = 259200 km/jam².


Revi A

02 Oktober 2022 05:33

Cara hitung yang di kurung gimana kak

Iklan

Iklan

Ronal B

11 Oktober 2022 04:27

4,6 m/s2= …km/jam2


Ronal B

11 Oktober 2022 04:29

150 kg.m3/menit2=…gram.dm3/jam2


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

0,0010040 meter angka pentingnya berapa

28

0.0

Jawaban terverifikasi