Evamardiana E

04 Oktober 2021 07:45

Iklan

Iklan

Evamardiana E

04 Oktober 2021 07:45

Pertanyaan

2.iklim fisik yang berlaku di eropa selatan adalah iklim... a. darat b. mediteran c. pegunungan d. tropis


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. FRANATU

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

11 Oktober 2021 04:53

Jawaban terverifikasi

Hallo Kak Eva, kakak bantu jawab ya pertanyaan dari kamu ..... Benua Eropa terletak antara 35°LU - 71°06’LU dan 9°27’BB -66°20’BT. Secara geografis, terletak di sebelah Barat Benua Asia. Benua Eropa merupakan semenanjung bagian Barat Benua Asia yang dibatasi oleh rangkaian Pegunungan Ural. Luas Benua Eropa adalah 10.600.000 km2. Di bagian pantai Barat dipengaruhi iklim laut dari Samudra Atlantik, arus hangat yangmengalir dari Samudra Atlantik menyebabkan kawasan pantai di daerah tersebut tidak membeku.Di bagian tengah terjadi peralihan iklim maritim yang basah ke iklim kontinen yang kering.Di bagian Selatan dipengaruhi iklim Laut Mediterania dan angin dari kawasan gurun yangpanas, sehingga kondisi cuacanya menjadi lebih hangat. Di bagian Utara dipengaruhi iklim kutub yang dingin. Jadi Eropa bagian Selatan memiliki iklim fisik mediterania. Jadi, jawaban yang benar adalah C. Semoga membantu


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

115

5.0

Jawaban terverifikasi