Struthio C

01 Juli 2022 13:05

Iklan

Iklan

Struthio C

01 Juli 2022 13:05

Pertanyaan

1. kadar co₂ di udara. 2. kesuburan tanah. 3. kelembaban udara. 4. kandungan air dalam air. berdasarkan data di atas, faktor abiotik yang tidak dapat dipengaruhi oleh makhluk hidup ditunjukkan dengan nomor ...


14

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

H. Zulaiha

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

01 Juli 2022 13:20

Jawaban terverifikasi

Faktor abiotik yang tidak dapat dipengaruhi oleh makhluk hidup ditunjukkan dengan nomor 4 karena kandungan air di dalam air tidak pengaruhi oleh makhluk hidup. Ekosistem merupakan hubungan timbal balik antara komponen biotik dan komponen abiotik. Komponen biotik meliputi organisme hidup yaitu tumbuhan, hewan, manusia, jamur, dan bakteri. Komponen abiotik meliputi lingkungan yang mendukung suatu makhluk hidup seperti temperatur, air, kelembapan, cahaya matahari, pH, tanah, wujud benda dan sedimentasi. Kedua komponen dapat saling mempengaruhi satu sama lain. Misalnya : 1. Kadar CO2 di udara. Kadar CO2 merupakan faktor abiotik yang dapat dipengaruhi oleh komponen biotik yaitu makhluk hidup. CO2 dapat dihasilkan oleh hasil respirasi makhluk hidup. 2. Kesuburan tanah. Tanah merupakan faktor abiotik yang dapat dipengaruhi oleh makhluk hidup. Organisme di dalam tanah dapat mempengaruhi kesuburan tanah misalnya cacing tanah, lipan, dan bakteri. 3. Kelembapan udara. Udara merupakan komponen abiotik yang dapat dipengaruhi oleh makhluk hidup khususnya tumbuhan. Semakin banyak tumbuhan maka kelembapan udara akan semakin tinggi karena banyak mengandung oksigen. 4. Kandungan air di dalam tanah. Air dan tanah merupakan komponen abiotik yang dapat dipengaruhi oleh makhluk hidup yaitu tumbuhan. Akar tumbuhan dapat menyerap air di dalam tanah sehingga tanah dapat menyimpan air di dalamnya. Jadi, faktor abiotik yang tidak dapat dipengaruhi oleh makhluk hidup ditunjukkan dengan nomor 4 karena kandungan air di dalam air tidak pengaruhi oleh makhluk hidup.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

198

5.0

Jawaban terverifikasi