Anonim A

30 Juli 2022 05:54

Iklan

Iklan

Anonim A

30 Juli 2022 05:54

Pertanyaan

1.apa yang dimaksud dengan sistematis dalam menyusun sebuah algoritma 2.indentifikasi stuktur dasar algoritma, yg lengkap


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

K. Kak.Vera

18 Januari 2023 11:50

Jawaban terverifikasi

<p>sistematis dalam menyusun sebuah algoritma mempunyai maksut teratur, jadi ketika kita menyusun sebuah algoritma langkah yang dikerjakan harus urut. Contohnya menyusun algoritma memasak telur, kita harus menyusun mulai dari mengambil telur, menyiapkan penggorengan, menyalakan kompor, menuang minyak, memasukkan telur, memasak telur kemudian menyajikannya.</p><p>&nbsp;</p><p>Identifikasi struktur logaritma terdiri dari&nbsp;</p><p>1. Sekuensial, dimana langkah - langkah yang dilakukan secara berurutan sesuai dengan urutan penulisannya.<br><br>2. Percabangan (Branching), struktur algoritma ini digunakan untuk mengerjakan satu aksi dari beberapa pilihan yang diberikan bergantung dari situasinya<br><br>3. Perulangan (Looping), yaitu melakukan satu atau beberapa kegiatan secara berulang-ulang.</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, sistematis dalam menyusun sebuah algoritma mempunyai maksut teratur. Dan untuk struktur algoritma terdiri dari sekuensial, percabangan, dan perulangan.</p>

sistematis dalam menyusun sebuah algoritma mempunyai maksut teratur, jadi ketika kita menyusun sebuah algoritma langkah yang dikerjakan harus urut. Contohnya menyusun algoritma memasak telur, kita harus menyusun mulai dari mengambil telur, menyiapkan penggorengan, menyalakan kompor, menuang minyak, memasukkan telur, memasak telur kemudian menyajikannya.

 

Identifikasi struktur logaritma terdiri dari 

1. Sekuensial, dimana langkah - langkah yang dilakukan secara berurutan sesuai dengan urutan penulisannya.

2. Percabangan (Branching), struktur algoritma ini digunakan untuk mengerjakan satu aksi dari beberapa pilihan yang diberikan bergantung dari situasinya

3. Perulangan (Looping), yaitu melakukan satu atau beberapa kegiatan secara berulang-ulang.

 

Jadi, sistematis dalam menyusun sebuah algoritma mempunyai maksut teratur. Dan untuk struktur algoritma terdiri dari sekuensial, percabangan, dan perulangan.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

simulasi visual dapat dimanfaatkan untuk O Memo O Koran O E-book O Majalah O Buku​

52

0.0

Jawaban terverifikasi