Sofia L

13 Agustus 2023 00:43

Iklan

Sofia L

13 Agustus 2023 00:43

Pertanyaan

"Setiap orang berhak bekerja serta mendapat imbalan dan perlakuan adil dan layak dalam hubungan kerja" Ketentuan tersebut sesuai dengan nilai dasar Pancasila sila ke....

"Setiap orang berhak bekerja serta mendapat imbalan dan perlakuan adil dan layak dalam hubungan kerja" Ketentuan tersebut sesuai dengan nilai dasar Pancasila sila ke....

 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

53

:

52

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Kevin L

Gold

13 Agustus 2023 01:58

Jawaban terverifikasi

Ketentuan “Setiap orang berhak bekerja serta mendapat imbalan dan perlakuan adil dan layak dalam hubungan kerja” sesuai dengan nilai dasar Pancasila sila ke-5, yaitu Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia. Nilai dasar ini mengedepankan prinsip kesetaraan, keadilan, dan kesejahteraan bagi seluruh rakyat Indonesia, termasuk hak semua orang untuk bekerja dan mendapatkan perlakuan yang adil dalam hubungan kerja.


Iklan

Vincent M

Community

13 Agustus 2023 04:04

Jawaban terverifikasi

<p>Jika seseorang yang sudah bekerja di suatu tempat (sudah menjalankan kewajiban sebagai pekerja/karyawan), maka dia memperoleh hak yaitu gaji yang telah ditetapkan.</p><p>Bagi rakyat Indonesia, keadilan adalah hal yang sangat penting. Makna sila ke-5 dalam Pancasila adalah <strong>menegaskan bahwasanya keadilan sosial merupakan keadilan yang berlaku dalam masyarakat di segala bidang kehidupan, baik materil maupun spiritual.</strong></p><p><strong>Mengembangkan sikap adil terhadap sesama. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban. Menghormati hak orang lain. Suka memberi pertolongan kepada orang lain agar dapat berdiri sendiri.</strong></p>

Jika seseorang yang sudah bekerja di suatu tempat (sudah menjalankan kewajiban sebagai pekerja/karyawan), maka dia memperoleh hak yaitu gaji yang telah ditetapkan.

Bagi rakyat Indonesia, keadilan adalah hal yang sangat penting. Makna sila ke-5 dalam Pancasila adalah menegaskan bahwasanya keadilan sosial merupakan keadilan yang berlaku dalam masyarakat di segala bidang kehidupan, baik materil maupun spiritual.

Mengembangkan sikap adil terhadap sesama. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban. Menghormati hak orang lain. Suka memberi pertolongan kepada orang lain agar dapat berdiri sendiri.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

rasa kebersamaan dari kegiatan gotong royong dikarenakan adanya sikap.... a merasa terbebani b individualisme c sosial tanpa pamrih d sama sama harus menanggung

69

5.0

Jawaban terverifikasi