Ney N

21 Juli 2020 12:50

Iklan

Iklan

Ney N

21 Juli 2020 12:50

Pertanyaan

-100-99-98-...-2-1-0+2+...+48+49+50


258

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Adinda

16 Maret 2022 09:19

Jawaban terverifikasi

Halo Neysa, kakak bantu jawab ya :) Jawaban : -3.775. Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat : 1) Barisan aritmatika adalah barisan yang memiliki pola tetap. 2) Rumus jumlah n suku pertama dari baris aritmatika adalah Sn = (n/2) + (2a + (n - 1)b) Dengan keterangan : a : suku pertama. b : beda/selisih antar suku = U2 - U1. Sn : Jumlah n suku pertama. Diketahui : Sebuah barisan bilangan yang diasumsikan menjadi -100 -99 -98 -... - 2 - 1 - 0 + 1 + 2 + ...+ 48 + 49 + 50. Tentukan jumlah dari baris tersebut. Dari barisan tersebut dapat dkelompokan menjadi sebagai berikut. S = (- 100 - 99 - 98 -... - 2 - 1) - 0 + (1 + 2 + ...+ 48 + 49 + 50) S = Sna - 0 + Snb Sna = - 100 - 99 - 98 -... - 2 - 1, sehingga diperoleh : a = - 100 b = U2 - U1 = -99 - (-100) = 1 na = 100 S100 = 100/2 (2(-100) + (100 - 1)(1)) S100 = 50(-200 + 99) S100 = 50(- 101) S100 = -5.050 Snb = 1 + 2 + ...+ 48 + 49 + 50, sehingga diperoleh : a = 1 b = U2 - U1 = 2 - 1 = 1 nb = 50 S50 = 50/2(2(1) + (50 - 1)(1)) S50 = 25(2 + 49) S50 = 25( 51 ) S50 = 1.275 S = - 5.050 - 0 + 1.275 = - 3.775 Jadi, hasil dari 100 -99 -98 -... - 2 - 1 - 0 + 1 + 2 + ...+ 48 + 49 + 50 adalah -3.775.


Iklan

Iklan

Bowo•gamers 0

26 Juli 2020 15:10

jawaban nya negatif 245


Putu M

26 Juli 2020 23:03

berapa 1cahaya


Putu M

26 Juli 2020 23:04

kalao 9,5tiriliun km berapa cahaya


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

harga sebuah mesin cetak adalah 5 kali harga sebuah komputer harga 5 buah komputer dan 2 buah mesin cetak adalah 18.000.000.00. berapakah harga sebua mesin cetak dan harga sebuah komputer

6

0.0

Jawaban terverifikasi