Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sukma sedang menyusun laporan hasil penelitian mengenai abrasi di Muara Gembong, Kabupaten Bekasi. Laporan penelitian tersebut disusun untuk keperluan Dinas Lingkungan Kabupaten Bekasi, sehingga dalam proses penyusunan terdapat saran untuk mencegah terjadinya abrasiBerdasarkan pernyataan tersebut, syarat penyusunan laporan penelitian yang sudah dipenuhi oleh Sukma adalah ....

Sukma sedang menyusun laporan hasil penelitian mengenai abrasi di Muara Gembong, Kabupaten Bekasi. Laporan penelitian tersebut disusun untuk keperluan Dinas Lingkungan Kabupaten Bekasi, sehingga dalam proses penyusunan terdapat saran untuk mencegah terjadinya abrasi Berdasarkan pernyataan tersebut, syarat penyusunan laporan penelitian yang sudah dipenuhi oleh Sukma adalah ....space

  1. laporan yang disusun harus disajikan dengan jelas

  2. laporan yang disusun sesuai dengan langkah-langkah dalam penelitian

  3. laporan yang disusun harus sesuai dengan kepada siapa laporan tersebut akan ditujukanundefined

  4. laporan yang disusun berdasarkan pengembangan gagasan dasar dari topik pembahasan

  5. laporan yang disusun menggunakan bahasa yang komunikatif dan mudah dipahami oleh pembaca

Iklan

A. Irnawati

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Pembuatan laporan penelitian memiliki beberapa syarat yang harus dipenuhi dalam penyusunannya, yaitu. laporan yang disusun harus sesuai dengan kepada siapa laporan tersebutakan ditujukan. laporan yang disusun sesuai dengan langkah-langkah dalam penelitian. laporan yang disusun menggunakan bahasa yang komunikatif dan mudah dipahami oleh pembaca. laporan yang disusun harus disajikan dengan jelas dan dapat meyakinkan pembaca. Berdasarkan pernyataan dalam soal, Sukma melakukan penyusunan laporan penelitian untuk keperluan Dinas Lingkungan Kabupaten Bekasi, sehingga syarat yang sudah dipenuhi oleh Sukma adalah laporan yang disusun harus sesuai dengan kepada siapa laporan tersebutakan ditujukan. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Pembuatan laporan penelitian memiliki beberapa syarat yang harus dipenuhi dalam penyusunannya, yaitu.

  1. laporan yang disusun harus sesuai dengan kepada siapa laporan tersebut akan ditujukan.
  2. laporan yang disusun sesuai dengan langkah-langkah dalam penelitian.
  3. laporan yang disusun menggunakan bahasa yang komunikatif dan mudah dipahami oleh pembaca.
  4. laporan yang disusun harus disajikan dengan jelas dan dapat meyakinkan pembaca.

Berdasarkan pernyataan dalam soal, Sukma melakukan penyusunan laporan penelitian untuk keperluan Dinas Lingkungan Kabupaten Bekasi, sehingga syarat yang sudah dipenuhi oleh Sukma adalah laporan yang disusun harus sesuai dengan kepada siapa laporan tersebut akan ditujukan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan tabel berikut ini! Dengan menganalisis data pada tabel tersebut, hasilnya adalah....

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia