Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seutas kawat AB dengan diameter 0,6 mm dan panjang 300 cm digantung secara vertikal dari suatu penopang tetap pada A. Sebuah beban sebesar 4 kg dihubungkan ke titik tengah kawat dan beban 4 kg berikutnya dihubungkan ke ujung terendah B. Jika modulus Young bahan kawat adalah 2 × 1 0 12 dyne / cm 2 , tentukan turunnya ujung B.

Seutas kawat AB dengan diameter 0,6 mm dan panjang 300 cm digantung secara vertikal dari suatu penopang tetap pada A. Sebuah beban sebesar 4 kg dihubungkan ke titik tengah kawat dan beban 4 kg berikutnya dihubungkan ke ujung terendah B. Jika modulus Young bahan kawat adalah , tentukan turunnya ujung B.

Iklan

A. Ridwan

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

benda B akan turun sejauh 3 mm.

benda B akan turun sejauh 3 mm.

Iklan

Pembahasan

Diketahui : Ditanya : perubahan panjang ujung B? Penyelesaian : Gunakan persamaan modulus Young sedangkan pada sistem AC maka benda B akan turun Dengan demikian, benda B akan turun sejauh 3 mm.

Diketahui :

d equals 0 comma 6 space mm equals 6 cross times 10 to the power of negative 4 end exponent space straight m m equals 4 space kg E equals 2 cross times 10 to the power of 12 space dyne divided by cm squared space equals 2 cross times 10 to the power of 11 space straight N divided by straight m squared

Ditanya : perubahan panjang ujung B?

Penyelesaian :

Gunakan persamaan modulus Young

increment L subscript C B end subscript equals fraction numerator F L over denominator A E end fraction increment L subscript C B end subscript equals fraction numerator 4 times 10 times 3 over denominator begin display style 1 fourth end style pi open parentheses 6 cross times 10 to the power of negative 4 end exponent close parentheses squared times 2 cross times 10 to the power of 11 end fraction increment L subscript C B end subscript equals 1 comma 06 cross times 10 to the power of negative 3 end exponent space straight m

sedangkan pada sistem AC

increment L subscript A C end subscript equals 2 increment L subscript B C end subscript increment L subscript A C end subscript equals 2 times 1 comma 06 cross times 10 to the power of negative 3 end exponent increment L subscript A C end subscript equals 2 comma 12 cross times 10 to the power of negative 3 end exponent space straight m

maka benda B akan turun

increment L equals 2 comma 12 cross times 10 to the power of negative 3 end exponent plus 1 comma 06 cross times 10 to the power of negative 3 end exponent increment L equals 3 comma 18 cross times 10 to the power of negative 3 end exponent space straight m equals 3 comma 18 space mm

Dengan demikian, benda B akan turun sejauh 3 mm.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalau Anda menekan karet penghapus dengan kuat, bagaimana kondisi karet penghapus tersebut? Jika tekanan Anda lepaskan, bagaimana kondisi karet penghapus tersebut? Jelaskan.

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia