Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seorang siswa mendapatkan uang saku dari orang tuanya sebesar Rp30.000,00 per hari. Uang saku tersebut digunakan untuk konsumsi sebesar Rp20.000,00 dan sisanya ditabung. Menurut Keynes, kegiatan menabung merupakan salah satu motif memegang uang berupa ….

Seorang siswa mendapatkan uang saku dari orang tuanya sebesar Rp30.000,00 per hari. Uang saku tersebut digunakan untuk konsumsi sebesar Rp20.000,00 dan sisanya ditabung. Menurut Keynes, kegiatan menabung merupakan salah satu motif memegang uang berupa ….

  1. transaksi

  2. menabung

  3. berjaga-jaga

  4. spekulasi

  5. investasi

Iklan

E. Elsera

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat ditunjukkan oleh poin C.

jawaban yang tepat ditunjukkan oleh poin C. 

Iklan

Pembahasan

Menurut John Maynard Keynes terdapat tiga motif masyarakat memegang uang sehingga memunculkan permintaan uang, yaitu sebagai berikut. Motif transaksi adalah motif yang mendorong seseorang untuk memegang uang karena kebutuhan konsumsi. Motif berjaga-jaga adalah motif yang mendorong seseorang memegang uang untuk berjaga-jaga pada kondisi tertentu yang mendesak, biasanya uang disimpan dalam bentuk tabungan. Motif spekulasi adalah motifmenyimpan uang untuk memperoleh keuntungan. Misalnya, membeli surat-surat berharga seperti obligasi dan saham perusahaan. Jadi, jawaban yang tepat ditunjukkan oleh poin C.

Menurut John Maynard Keynes terdapat tiga motif masyarakat memegang uang sehingga memunculkan permintaan uang, yaitu sebagai berikut.

  • Motif transaksi adalah motif yang mendorong seseorang untuk memegang uang karena kebutuhan konsumsi.
  • Motif berjaga-jaga adalah motif yang mendorong seseorang memegang uang untuk berjaga-jaga pada kondisi tertentu yang mendesak, biasanya uang disimpan dalam bentuk tabungan.
  • Motif spekulasi adalah motif menyimpan uang untuk memperoleh keuntungan. Misalnya, membeli surat-surat berharga seperti obligasi dan saham perusahaan.

Jadi, jawaban yang tepat ditunjukkan oleh poin C. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Rafa Purnama

Pembahasan lengkap banget gratis juga terimakasih robo guru

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Diketahui jumlah barang yang terjual adalah 400.000 unit, kecepatan peredaran uang sebanyak 4.000 kali, dan harga barang adalah Rp80.000,00. Diperkirakan produksi barang dan jasa yang terjual meningka...

183

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia