Seorang anak memukul bola bermassa 60 gram. Bola mula-mula bergerak ke kanan dengan kecepatan 3 m/s. Bola tersebut dipukul dengan gaya berlawanan sehingga kecepatannya menjadi 6 m/s. Perubahan momentum bola sebesar...
0,64 kgm/s
0,54 kgm/s
0,45 kgm/s
0,36 kgm/s
0,24 kgm/s
O. Khumairah
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Padang
Untuk menjawab soal ini kalian harus memahami tentang momentum.
Pada soal diketahui bahwa
Massa bola:
Kecepatan awal bola:
Kecepatan bola setelah dipukul:
Perubahan momentum bola yaitu
Jawaban: B
187
5.0 (1 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia