Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sekolah berpotensi menjadi titik pusat wilayah fungsional. Usaha yang dapat berkembangdi sekitar titik pusat tersebut adalah ....

Sekolah berpotensi menjadi titik pusat wilayah fungsional. Usaha yang dapat berkembang di sekitar titik pusat tersebut adalah ....space 

  1. mal, hotel, dan apartemenspace 

  2. toko buku, puskesmas, dan jasa fotokopispace 

  3. pasar, terminal, dan toko alat tulisspace 

  4. jasa fotokopi, toko alat tulis, dan warung makanspace 

  5. puskesmas, rumah sakit, dan klinik kesehatanspace 

Iklan

R. Hajrianti

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Sekolah merupakan lembaga pendidikan formal tempat berlangsungnya kegiatan pembelajaran antara pendidik dengan peserta didik. Dengan demikian, terjadi mobilitas penduduk yang sangat aktif di lingkungan sekolah, khususnya dari kelompok peserta didik, pendidik, dan staff sekolah lainnya. Usaha yang dapat berkembang di sekitar sekolah adalah jenis usaha yang mendukung berlangsungnya proses pembelajaran seperti jasa fotokopi dan toko alat tulis. Selain itu, usaha yang menyediakan kebutuhan pokok bagi warga sekolah juga dapat berkembang dengan baik, seperti warung makan. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah D.

Sekolah merupakan lembaga pendidikan formal tempat berlangsungnya kegiatan pembelajaran antara pendidik dengan peserta didik. Dengan demikian, terjadi mobilitas penduduk yang sangat aktif di lingkungan sekolah, khususnya dari kelompok peserta didik, pendidik, dan staff sekolah lainnya. Usaha yang dapat berkembang di sekitar sekolah adalah jenis usaha yang mendukung berlangsungnya proses pembelajaran seperti jasa fotokopi dan toko alat tulis. Selain itu, usaha yang menyediakan kebutuhan pokok bagi warga sekolah juga dapat berkembang dengan baik, seperti warung makan.

Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

46

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Wilayah formal lebih mudah diamati dibandingkan dengan wilayah fungsional. SEBAB Wilayah ini dibentuk berdasarkan homogenitas fenomena dalam kriteria tertentu.

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia