Iklan

Iklan

Pertanyaan

Satu liter gas nitrogen ( N 2 ​ ) pada suhu dan tekanan tertentu mengandung X partikel. Pada keadaan yang sama, satu liter gas NO mengandung partikel sebanyak ...

Satu liter gas nitrogen  pada suhu dan tekanan tertentu mengandung X partikel. Pada keadaan yang sama, satu liter gas  mengandung partikel sebanyak ...space

  1. Sama dengan Xspace

  2. Lebih besar dari Xspace

  3. Lebih kecil dari Xspace

  4. Lebih besar atau lebih kecil dari Xspace

  5. Tidak dapat ditentukanspace

Iklan

A. Kusbardini

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space

Iklan

Pembahasan

Pada awal abad ke-18 para ilmuwan telah melakukan percobaan-percobaan yang mempelajari secara kuantitatif susunan zat dari beberapa reaksi kimia. Mereka menemukan adanya keteraturan-keteraturan yang dinyatakan sebagai hukum-hukum dasar kimia. Hukum dasar kimia yang dikenal ada 5, yaitu Hukum Kekekalan Massa (Lavoisier), Hukum Perbandingan Tetap (Proust), Hukum Kelipatan Perbandingan (Dalton), Hukum Perbandingan Volum (Gay Lussac), dan Hipotesis Avogadro. Pada tahun 1811, seorang ahli fisika dari Italia bernama Amadeo Avogadro berpendapat bahwa ada hubungan antara jumlah partikel-partikel dalam gas dan volum gas, yang tidak bergantung pada jenis gas. Avogadro melakukan percobaanpenentuan jumlah molekul beberapa gas pada volum 1 L serta suhu dan tekanan standar ( , 76 cmHg). Berdasarkan hasil percobaan tersebut, ternyata dalam volum yang sama dan keadaan yang sama terdapat jumlah molekul yang sama pula. PendapatAvogadro tentang hasil percobaannya itu kemudian dikenal sebagai Hipotesis Avogadro.Hipotesis Avogadro berbunyi: pada temperatur dan tekanan yang sama, semua gas pada volum yang sama mengandung jumlah molekul yang sama pula . Dengan demikian, jika 1Lgas nitrogen pada suhu dan tekanan tertentu mengandung X partikel, maka pada keadaan yang sama, satu liter gas juga akan mengandung partikel yang sama jumlahnya dengan gas nitrogen, yaitu sama dengan X partikel. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Pada awal abad ke-18 para ilmuwan telah melakukan percobaan-percobaan yang mempelajari secara kuantitatif susunan zat dari beberapa reaksi kimia. Mereka menemukan adanya keteraturan-keteraturan yang dinyatakan sebagai hukum-hukum dasar kimia. Hukum dasar kimia yang dikenal ada 5, yaitu Hukum Kekekalan Massa (Lavoisier), Hukum Perbandingan Tetap (Proust), Hukum Kelipatan Perbandingan (Dalton), Hukum Perbandingan Volum (Gay Lussac), dan Hipotesis Avogadro.

Pada tahun 1811, seorang ahli fisika dari Italia bernama Amadeo Avogadro berpendapat bahwa ada hubungan antara jumlah partikel-partikel dalam gas dan volum gas, yang tidak bergantung pada jenis gas. Avogadro melakukan percobaan penentuan jumlah molekul beberapa gas pada volum 1 L serta suhu dan tekanan standar (0 degree C, 76 cmHg). Berdasarkan hasil percobaan tersebut, ternyata dalam volum yang sama dan keadaan yang sama terdapat jumlah molekul yang sama pula. Pendapat Avogadro tentang hasil percobaannya itu kemudian dikenal sebagai Hipotesis Avogadro. Hipotesis Avogadro berbunyi: pada temperatur dan tekanan yang sama, semua gas pada volum yang sama mengandung jumlah molekul yang sama pula.

Dengan demikian, jika 1 L gas nitrogen pada suhu dan tekanan tertentu mengandung X partikel, maka pada keadaan yang sama, satu liter gas N O juga akan mengandung partikel yang sama jumlahnya dengan gas nitrogen, yaitu sama dengan X partikel.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada suhu dan tekanan tertentu, 32 gram SO 2 ​ memiliki volume 2,5 liter. Pada suhu dan tekanan yang sama, 5 liter gas hidrokarbon massanya 30 gram. Rumus hidrokarbon tersebut adalah ... ( A r ​ S = 3...

2

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia